BISMA BERPRESTASI (KMI EXPO 2023 BALI)
Selamat kepada tim Indoflakes UAD yang berhasil meraih prestasi gemilang di KMI EXPO 2023 di Bali! Keberhasilan mereka tidak hanya menjadi cerminan dedikasi dan kerja keras anggota tim, tetapi juga mencerminkan panduan dan bimbingan luar biasa dari Bu Retnosyari Septiyani, S.T.P., M.Sc., sebagai dosen pembimbing. Dukungan dan arahan beliau tentu menjadi kunci kesuksesan dalam membimbing […]